BUKAN YANG PERTAMA. TIDAK PERNAH.

Pernahkah kamu merasa kamu tidak pernah jadi yang pertama?
Selalu jadi nomor dua.. tiga.. dan nomor-nomor berikutnya.
Entah apa saja.
Seperti tidak kelihatan.
Tidak dianggap. Padahal mungkin. Mungkin ya.. kamu sudah memberikan yang terbaik.
Terbaik menurut versi kamu tentu saja.

Tapi pertanyaannya, apa harus selalu jadi nomor satu untuk selalu terlihat? Atau untuk jadi yang terutama?
Jadi apa guna nomor dua... tiga... dan nomor-nomor berikutnya?

Kenapa?

Komentar

Postingan populer dari blog ini

SAKSI BISU CERITA SAKTI SANG RAJA

Turis Lokal Minggir!

AIR TUJUH RASA DI DESA AEK SIPITU DAI