KATANYA SAJAK (1)

Apa ada orang bodoh sepertiku?
Menahan kantuk hanya untuk sepotong balasan whatsapp darimu.
Ku ucapkan selamat pagi.
Kau ucapkan ya.
23.10. Kulihat angka di walpaper HPku.



Komentar

Postingan populer dari blog ini

SAKSI BISU CERITA SAKTI SANG RAJA

Recipe to Combat Stunting: Upgraded Resources and Supportive Policies

The importance of value alignment